PERBAIKAN LAPTOP KARENA OVERHEAT / PANAS - YOGYAKARTA
PERBAIKAN LAPTOP KARENA OVERHEAT / PANAS kasus penyebab laptop kamu panas walaupun baru kamu pakai sebentar sebenarnya disebabkan oleh sirkulasi udara di dalam tidak bekerja secara normal.
Kebanyakan terjadi karena ada debu yang menyumbat di perangkat kipas laptop yang mengakibatkan tersumbatnya pembuangan suhu di dalam mainboard
CIRI CIRI LAPTOP OVERHEAT
1. KIPAS BERSUARA KENCANG
2. KISI - KISI NYA TERASA PANAS
3. LAPTOP SERING HANK
4. LAPTOP RESTART
Kami akan melakukan Cleaning laptop agar bisa normal kembali, yang kami kerjakan adalah membersihkan kipas dari debu yang menyumbat dan melakukan pergantian pasta prosesor laptop,
Jangan dianggap remeh apabila laptop kamu sudah terkena overheat, sebelum jadi fatal alangkah baiknya kamu lakukan perawatan.
PERAWATAN MENGHINDARI LAPTOP OVERHEAT
- Secara rutin berkala minimal 6 bulan sekali harus pembersihan dan penggantian thermal pasta.
- Jangan suka main laptop di tempat berdebu seperti di kasur ataupun sofa
- Pakailah kipas laptop agar menjaga suhu agar tetap dingin
Posting Komentar